Diduga Depresi, Seorang Wanita dan Anaknya Ditemukan di SPBU

    Diduga Depresi, Seorang Wanita dan Anaknya Ditemukan di SPBU

    SERGAI -   Polsek Firdaus Polres Serdang Bedagai menemukan seorang wanita bersama anaknya warga Provinsi Riau yang diduga mengalami depresi dan telah kabur sejak beberapa hari yang lalu dari rumahnya, Kamis (25/5/2023).

    Syafitra (34) tahun ditemukan pada saat personil kepolisian sedang melakukan patroli.

    "Pada hari Rabu, tanggal 24 Mei  2023 sekira pukul 17.00 wib, Kanit Reskrim Polsek Firdaus, IPTU Maruli Sihombing bersama anggota sedang melaksanakan Patroli di wilayah hukum Polsek Firdaus, saat melintas di SPBU Sukadamai terlihat seorang wanita bersama anaknya sedang kebingungan, kemudian Kanit Reskrim mencoba berkomunikasi dengan wanita tersebut. Lalu didapat  informasi dari media sosial Facebook diperoleh identitas yang bersangkutan, yaitu Syafitra, Pr, 34 thn, Islam, Jawa, IRT, Jl. M. Yamin RT/RW 010/006 Desa/Kelurahan Perawang, Kecamatan Tualang, Kabuoaten Siak Provinsi Riau bersama seorang anak perempuan, Falisha Abrina, berumur 2 tahun 9 bulan, kemudian Kanit Reskrim menghubungi pihak keluarganya sesuai dengan kontak person di media sosial tersebut, " ucap Kasi Humas Polres Sergai.

    Selanjutnya, pada hari Kamis tanggal 25 Mei sekira pukul 13.00 wib, pihak keluarga dari saudari Syafitra yang berasal dari Kabupaten Siak, Provinsi Riau telah tiba di Polsek Firdaus dengan tujuan untuk menjemput yang bersangkutan bersama anaknya.

    Setelah dipertemukan dengan Syafitra, Ibu kandungnya, Ratnawati menerangkan bahwa anaknya mengalami depresi dan telah kabur dari rumah keluarganya sejak 1 bulan yang lalu dan keluarga besar mengucapkan rasa terima kasih kepada Kapolres Serdang Bedagai, AKBP Oxy Yudha Pratesta, SIK dan Kapolsek Firdaus, AKP Idham Halik, SH serta selanjutnya pihak keluarga menbawanya pulang ke Prop.Riau.

    sergai sumut
    A. Putra

    A. Putra

    Artikel Sebelumnya

    Pegawai Rutan Kelas l Medan Ikuti Pelatihan...

    Artikel Berikutnya

    Danau Toba, Keajaiban Dunia di Sumatera...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Posko Nataru 2024-2025 Resmi Dibuka, KSOPP Pastikan Kesiapan Layanan Pelabuhan di KSPN Danau Toba
    Leonardy Harapkan Kongres PB Lemkari Akhir Januari 2025
    Soal Tambang Pasir, Jumarno Jabat Pangulu di Sei Mangkei dan Rejo Tani
    Ketum Partuha Maujana Dukung Penegakan Hukum, Ketua PABS Simalungun Tegaskan Tak Ada Tanah Adat dan Ulayat di Tano Habonaron Do Bona
    Antisipasi Lonjakan Volume Kendaraan Pemudik Menuju Samosir, KMP Kaldera Toba Tambah Trip Balige-Onan Runggu
    Pimpin Rakor Lintas Sektoral Operasi Lilin Toba 2024, Pemerintah Samosir Harapkan Kerjasama yang Baik Antar Pemangku Kepentingan
    Rakor Lintas Sektoral Operasi Lilin Toba 2024 di Samosir, KSOPP Sebut Kapal Fery dan Dua Bus Air Dinyatakan Laiklaut
    Drama di Pekan Senin: Wanita Terduga Pencopet Diarak Warga hingga Memicu Amarah Massal
    Ketum Partuha Maujana Dukung Penegakan Hukum, Ketua PABS Simalungun Tegaskan Tak Ada Tanah Adat dan Ulayat di Tano Habonaron Do Bona
    Gas Subsidi 3 Kg Dari Jalan Batangkuis Dilangsir ke Selambo Gunakan Truck Stiker GS
    Kepala KSOPP Dampingi Wamenhub Tinjau Pelabuhan Penyeberangan Ajibata dan Ambarita
    Angkutan Nataru 2024-2025, KMP Tao Toba I dan II Siap Hadapi Lonjakan Kendraan dan Pengguna Jasa Akan Diseberangkan Hingga Subuh
    Hadiri Rakor Lintas Sektoral Operasi Lilin Toba 2024, ASDP Nyatakan Kesiapannya Hadipi Lonjakan Kendaraan ke Samosir
    Bupati Simalungun Gelar Pertemuan dengan Masyarakat dan Tokoh Agama Kecamatan Bandar
    30.625 Pengunjung dan 8.823 Kendaraan Padati Kawasan Bakauheni Harbour City Selama Momen Libur Lebaran Idul Fitri 1445
    Peredaran Narkoba di Jalan Jermal XV Belum Bisa Diberantas, Warga Sumut Minta Kapolda Sumut Jalankan Program 5 Prioritas
    Dukung Destinasi Pariwisata Super Prioritas, IMI Sumut Gelar Kejuaran KFC Danau Toba Rally 2023 24 dan 25 Juni
    Danlantamal I Terima Kunjungan Kadisopslatal

    Ikuti Kami